SINGGALANG - Sejak 21 April 2025, ada perubahan besar yang perlu kamu tahu, utang pinjaman online tidak lagi layak untuk dibayar jika kamu mengalami lima kondisi tertentu.
Ini bukan soal lari dari tanggung jawab, tapi soal sadar bahwa tidak semua tagihan itu sah secara hukum.
Banyak pengguna pinjol yang ternyata dijebak sejak awal, tanpa sadar masuk ke dalam sistem yang sengaja dibuat untuk merugikan mereka.
Informasi ini sangat penting untuk kamu yang punya pinjaman online tetapi sedang gagal bayar.
Seperti dikutip dari kanal YouTube Inspirasi Pagi berjudul 'MULAI 21 APRIL 2025 HUTANG PINJOL TIDAK LAYAK DI BAYAR, JIKA TERJADI 5 HAL INI ! GALBAY AKULAKU DLL' pada Sabtu, 26 April 2025.
Pernah tidak kamu merasa dunia tiba-tiba sempit banget gara-gara dikejar utang? Setiap bunyi notifikasi bikin jantung deg-degan, setiap nomor tak dikenal bikin pengin sembunyi.Kalau iya, kamu enggak sendirian. Banyak banget orang yang kena jebakan aplikasi pinjaman online yang main curang.
Mereka mengubah tenor sepihak, memanipulasi bunga, sampai memotong dana di depan tanpa penjelasan. Padahal, secara hukum, praktik-praktik semacam ini bisa membuat kontrak pinjol jadi batal demi hukum.
Dalam artikel ini, kita bahas lima kondisi yang bikin utang pinjol tak layak dibayar lagi yang dilansir dari video unggahan kanal Youtube Inspirasi Pagi.
Bukan asal ngomong, tapi berdasarkan pengalaman nyata dan pelanggaran sistemik yang sering terjadi. Kalau
Editor : RC 014