Belum ada pengumuman resmi dari pihak aplikasi soal wilayah operasional mereka. Jadi, tetap waspada tapi nggak perlu panik duluan.
Banyak yang panik duluan begitu dengar kata DC lapangan. Padahal, didatangi langsung bisa jadi pertanda baik. Artinya, proses tagihan kamu sudah final. Nggak bakal diteror nonstop lewat WhatsApp, telepon, atau medsos lagi.
Kamu justru harus lega kalau DC lapangan datang. Asal kamu tahu hak dan aturan mainnya, semua bisa dihadapi dengan kepala dingin.
Jangan malah nyari-nyari info DC di medsos terus jadi overthinking. Itu cuma bikin mental capek dan bikin lo makin stres.Intinya, pinjol legal seperti Uatas, IVOJI, dan AdaPundi memang bisa kirim DC lapangan kalau lo galbay.
Tapi jangan langsung takut atau buru-buru menyimpulkan hal yang belum tentu terjadi. Ingat, pinjol legal tidak sebar data, dan proses penagihannya masih dalam batas wajar. Yang penting, kamu tahu cara menyikapi dan tetap tenang.(*)
Editor : RC 014Sumber : kanal Youtube Tools Pinjol