Preview Swedia vs Korea Selatan: Tanpa Ibrahimovic, "Blagult" Lebih Hebat

×

Preview Swedia vs Korea Selatan: Tanpa Ibrahimovic, "Blagult" Lebih Hebat

Bagikan berita
Foto Preview Swedia vs Korea Selatan: Tanpa Ibrahimovic, "Blagult" Lebih Hebat
Foto Preview Swedia vs Korea Selatan: Tanpa Ibrahimovic, "Blagult" Lebih Hebat

28/03/18 Romania 1 – 0 Sweden03/06/18 Sweden 0 – 0 Denmark

10/06/18 Sweden 0 – 0 Peru5 Pertandingan Terakhir Korea Selatan:

28/03/18 Poland 3 – 2 Korea Republic28/05/18 Korea Republic 2 – 0 Honduras

01/06/18 Korea Republic 1 – 3 Bosnia-Herzegovina07/06/18 Korea Republic 0 – 0 Bolivia

11/06/18 Senegal 2 – 0 Korea RepublicData Fakta Swedia vs Korea Selatan :

1. Kedua tim sudah bertemu sebanyak 4 kali dan Korea Selatan sendiri belum pernah menang atas Swiedia dengan catatan 2 imbang dan 2 kali kalah.2. Terakhir kali kedua negara bertanding ialah pada November 2005 lalu. Kala itu, skor berakhir imbang 2-2 karena gol Ahn Jung Hwan dan Kim Young Chul bagi Korea Selatan dibalas Swedia via gol Johan Elmander dan Markus Rosenberg.

3. Marcus Berg menjadi sosok vital di lini depan Swedia berbekal 8 golnya di ajang kualifkikasi Piala Dunia lalu.4 Son Heung Min meneruskan performa apiknya di level klub dengan 7 gol bagi negaranya di ajang kualifikasi Piala Dunia lalu

5. Dari 4 laga persahabatan terakhir Swedia sama sekali belum pernah raih kemenangan. Tim yang sukses singkirkan Italia di babak playoff ini hanya mampu raih 2 imbang atas 2 kontestan Piala Dunia tahun ini, Denmark dan Peru dengan skor 0-0.6. Korea Selatan sendiri tercatat sudah menjalani 9 laga ujicoba, namun di 6 laga terakhir tim cukup tampil minim hanya raih 1 menang atas Honduras dan 1 imbang atas Bolivia.

7. Ini merupakan ke-10 kalinya Korea Selatan lolos ke Piala Dunia, tercatat sejak tahun 1986 tim tidak pernah absen hingga tahun ini.8. Ini merupakan laga ke-12 Swedia tampi diajang Piala Dunia dan ini merupakan laga perdana timnas setelah sebelumnya harus absen di 2 pagelaran.(*)

*) Rizal MarajoOnline Sport Journalist

Editor : Eriandi
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Ganefri
Terkini